Murai batu Joker milik Akia Nyaris Hattrick

Akia kicau mania asal Jambi ini memiliki beberapa murai batu berkualitas lomba, antara lain HBD, Asoka, Ucil, Koto, dan Joker.
Akia puas murai batu Joker berhasil tampil stabil
Akia puas murai batu Joker berhasil tampil stabil

Murai batu Joker
Murai batu Joker nyaris Hattrick
Murai batu Joker dipinang Akia sejak bulan Oktober lalu, burung ini turun perdana nyaris saja memetik kemenangan hattrick di Lapangan Cucian Mobil Citra Utama (Kadaci), Depan SPBU Payo Selincah, Kecamatan Jambi Timur, Kota Jambi, Minggu (29/11).


Murai batu Joker
Murai batu Joker
Dikelas utama Ceria, Akia harus puas berada di urutan kedua. Kelas Bersama dan Kicau mania murai batu Joker berhasil tampil stabil di urutan pertama.

Murai batu Joker
Murai batu Joker

Artikel Terkait

Komentar